Mahasiswa Unair Ciptakan Masker Antibakteri dan Antivirus dari Limbah Udang
Warta UnAir

Mahasiswa Unair Ciptakan Masker Antibakteri dan Antivirus dari Limbah Udang

Chitomask bisa memberikan proteksi tambahan dengan filternya yang memiliki kemampuan antivirus dan antibakteri. Terutama komposisi bahannya yang biodegradable atau mudah terurai secara alami sehingga bisa meminimalkan limbah masker saat pandemi.
FK UNAIR Borong 3 Penghargaan dalam IMEDIST Malaysia (2)
Warta UnAir

FK Unair Borong 3 Penghargaan dalam Imedist Malaysia

Adapun tiga kategori yang berhasil dimenangkan FK UNair antara lain adalah Best Presenter on Medical Science Track, Best Paper on Medical Science Track, dan Best of The Best atau menjadi yang terbaik dari semua kategori perlombaan.
Unair-jamu
Warta UnAir

Jamu Kekinian Antarkan Tim Mahasiswa Unair Lolos Pendanaan PKMV 2021

PKMV merupakan salah satu kompetisi kewirausahaan yang diselenggarakan oleh Dirjen Vokasi yang pesertanya diikuti oleh mahasiswa vokasi. Tim Dignity Jamu mengangkat minuman herbal berupa jamu mengingat saat ini jamu kurang diminati masyarakat jika dibandingkan dengan minuman kekinian seperti boba atau kopi.
1 7 8 9 22